Sup kubis | |
---|---|
Jenis | Sup |
Suhu penyajian | hangat |
Bahan utama | Kaldu (ikan, jamur atau lemak babi), sayur |
Variasi | Shchi |
Sunting kotak info • L • B | |
Sup kubis dapat merujuk kepada berbagai jenis sup apapun yang berbahan dasar berbagai jenis kubis. Biasanya, sup tersebut adalah sebuah sup sayur. Sup sayur kubis dapat memakai kaldu jamur. Ragam lain memakai kaldu ikan. Sup kubis tradisional disiapkan memakai kaldu babi.